Saturday, September 12, 2015

Artikel Peserta

Setiap peserta harus menulis artikel sesuai dengan topik yang sedang dibahas. Setiap posting artikel gunakan Labels : Artikel Peserta dan Kode Tugas masing-masing.

Penilaian artikel berdasarkan :
1. Keaslian tulisan (artikel Copas tidak mendapat nilai)
2. Kelengkapan sumber/daftar pustaka/referensi
3. Kualitas tulisan
4. Jumlah pageview (jumlah keterbacaan/banyaknya dilihat) artikel. Untuk meningkatkan pageview silahkan sebarluaskan (share) artikel Anda melalui berbagai media sosial.

1 comment:

  1. Sumber Daya Manusia merupakan aset penting sebuah perusahaan/organisasi yang perlu dikelola secara baik serta dikembangkan guna kepentingan be rsama 9perusahaan dan karyawan)bukan hanya sekedar faktor produksi yang dapat dibuang setelah berakhir self life/ masa pakainya.

    ReplyDelete

Note: Only a member of this blog may post a comment.